Katalog Warna Cat Sanlex Terbaru 2024 Lengkap dengan Kode Warna dan Pilihan Produknya
Warna cat Sanlex menawarkan berbagai pilihan menarik yang bisa Property People pilih sesuai kebutuhan di rumah. Cek katalognya pada artikel ini, yuk!
Sanlex adalah salah satu merek cat terbaik yang ada di pasaran.
Cat yang satu ini menawarkan berbagai jenis cat mulai dari cat tembok, genting, besi, lantai, pelapis, hingga batu alam.
Cukup banyak yang memilih cat Sanlex karena merek tersebut memiliki sejumlah kelebihan.
Kelebihan cat Sanlex antara lain daya lekat cukup baik, tahan terhadp cuaca, hingga memiliki ragam pilihan warna.
Menariknya, warna cat Sanlex terdiri dari warna cerah, minimalis, hingga pastel yang cocok untuk diterapkan di berbagai ruangan.
Nah, kamu tertarik dengan cat Sanlex, tapi bingung menentukan warna untuk rumah?
Tenang, berikut katalog cat Sanlex lengkap dengan kode warnanya.
Katalog Warna Cat Sanlex
1. Warna Cat Sanlex 6000
Spesifikasi cat:
- Jenis: waterbased
- Daya sebar: 3—5 m²/kg (dua kali coating)
- Hasil kilap: dop (matt)
Cat tembok Sanlex 6000 adalah cat tembok yang sering menjadi pilihan masyarakat.
Sanlex 6000 bersaing dengan merek cat tembok lain seperti Dulux, Nippon Paint, Avitex, hingga Jotun.
Menurut laman resminya, cat ini dibuat berdasarkan multi acrylic emulsion binder dengan pigmen pilihan.
Kelebihan cat menghasilkan lapisan cat yang lembut.
Hanya saja, butuh beberapa kali pengecatan agar hasilnya maksimal.
Warna cat Sanlex 6000 menawarkan pilihan warna-warna pastel lembut yang sedap dipandang mata, lo.
Cat tersebut cocok digunakan untuk interior atau eksterior rumah baik pada dinding baru maupun lama.
Dengan hasil akhir matt, ada ratusan lebih warna yang tersedia baik tinting atau warna dasar yang memesona.
Cat ini bisa kamu aplikasikan sebagai warna cat kamar tidur atau ruang tamu.
Ukuran Sanlex 6000 tersedia dalam kemasan kaleng 1 kg, galon 5 kg, dan pail 25 kg.
Harga cat Sanlex 5 kg mulai dari Rp150.000-an.
Berikut adalah katalog warna cat Sanlex 6000:
- Brilliant White 760
- Camelia White 753
- Barley White 777
- Lemon Drop 605
- Glosing 758
- Banana 695
- Daisy 682
- Arizona 702
- Rose 744
- Bubblegum 707
- Rose Pink 745
- Blossom Pink 689
- Oriental Red 708
- Coral Red 750
- Persian Plum 749
- Pink Salmon 696
- Tattletale 754
- Tile Red 631
- Precise Red 716
- Passion Pink 712
- Gentle White 761
- Off White 046
- Orchid White 743
- Ash Grey 093
- Wild Rose 741
- Mist Grey 767
- Chiffon 649
- Broken White 033
- Cream 040
- Chiffon Peach 680
- Primrose 053
- Chestnut Brown 768
- Yellow Light 688
- Taupe Rose 703
- Golden Tile 746
- Congo Brown 772
- Orange Berry 701
- Java 764
- Gold Accent 610
- Autumn 681
- Orange Crush 714
- Bitter Orange 679
- Peach Swirl 759
- Orange Passion 715
- Orient Express 762
- Pastel Yam 757
- Glacier 765
- Cool Blue 774
- Alpine Blue 685
- Blue Bayou 776
- Cool Morning 779
- Sky Blue 623
- Blue Regal 694
- Discreet 780
- Lapis 778
- Marine Blue 755
- Pacific Sea 705
- Atlantis Blue 704
- Tropical Green 683
- Ice Blue 618
- Mist Green 640
- Pool Garden 684
- Fresh Green 620
- Apple Green 632
- Surf Green 070
- Green Cittos 747
- Iceplant 710
- Crayon Green 709
- Avocado 639
- Nottingham 742
- Turquoise 675
- Hidden Brook 748
- Lake Blue 614
- Mellon Green 713
- Chartreuse 648
- Snoepea 740
- Lavender 751
- Orchid 692
- Salmon 752
- Soft Serenade 763
- Morning Glory 687
- Harmony 686
- Purple Wine 693
- Cashmere Blue 611
- Millenium White 781
- Smoke Grey 665
- Soft Grey 766
- Platinum Grey 642
- Minimalis Grey 770
- Yl Grey 769
- Antique 644
- Whisper White 711
- Sky Blue 771
- Tulip White 739
- Supra White 773
Ulasan pengguna:
- “Bagus banget cepat kering juga,” – aprilsabrina via Shopee Sanlex Official Shop
- “Kualitas bagus kayanya, Sanlex soalnya,” – dhee_batasenja via Shopee Sanlex Official Shop
- “Kurang tahan terhadap air hujan, cocok buat interior,” – rafli_iskandar via Blibli
2. Warna Cat Sanlex Wonder
Spesifikasi cat:
- Jenis: waterbased
- Daya sebar: 7—9 m²/kg
Selain Sanlex 6000, cat tembok Sanlex Wonder menjadi alternatif pilihan lainnya.
Cat tembok acrylic emulsion ini bisa digunakan untuk pengecatan tembok interior dan eksterior rumah.
Menariknya, banyak pilihan warna-warna pastel yang ditawarkan cat Sanlex Wonder.
Warna cat Sanlex tersebut bernuansa lembut yang ditawarkan dalam kemasan galon 5 kg, pail 25 kg, dan kaleng 1 kg.
Harga cat Sanlex Wonder berkisar Rp170.000 untuk ukuran 5 kg.
Berikut adalah katalog warna cat Sanlex Wonder:
- Pink Chill 6723
- Rosy Pink 6670
- Cotton Candy 6623
- Musk Melon 6747
- Robust Red 6650
- Coral Red 6731
- Flame Red 6652
- Carmine 6685
- Geranium 6684
- Aqua Marine 6741
- Lime Squash 6624
- Athena Green 6621
- Acapulco 6676
- Palmyra 6675
- Coral Spring 6721
- Hula Hoop 6697
- Victoria 6690
- Pepper Green 6696
- Phthalo Green 6687
- Light Vine 6622
- Blue Beauty 6689
- Dark Blue 6654
- Tiara 6744
- Shore Blue 6677
- Marine Blue 6699
- Wira Blue 6720
- Cyanine Blue 6686
- Bright Blue 6649
- Purple Nectar 6717
- Fairy Tale 6673
- Miranda 6672
- Pink Delight 6756
- Hyacinth 6698
- Dark Red 6653
- Barley White 6734
- Lily White 6742
- Apple White 6601
- Light Cream 6732
- Honey Yellow 6735
- Mayapple 6625
- Yellow Canary 6681
- Almond Blossom 6674
- Valencia 6695
- Mango Crush 6729
- Sunflower 6682
- Earth Yellow 6680
- Tangerine 6683
- Blue White 6730
- Roma Grey 6661
- Winter Wonder 6606
- Orchid Veil 6617
- Ice Crystal 6618
- Metro White 6608
- Pastel Blue 6666
- Evergreen 6662
- Autumn Wonder 6605
- Lavender 6668
- Spring Wonder 6603
- Mushroom 6619
- Super White Wonder 6607
- Summer Wonder 6604
- Bluebell White 6602
- Wild Rose 6664
Ulasan pengguna:
- Cat tembok yang bagus, harga bersaing,” – ramdani_rizal via Tokopedia
- Banyak pilihan warna tinting. Produk jarang ada di toko bangunan,” – dediramdani07 via Lazada
3. Warna Cat Sanlex Prodigio
Spesifikasi cat:
- Jenis: waterbased
- Daya sebar: 8—12 m²/kg
Selanjutnya adalah cat Sanlex Prodigio, Property People.
Cat tembok Sanlex Prodigio berbahan acrylic emulsion yang dilengkapi dengan light-scattering technology.
Nah, fitur tersebut diklaim mampu menjadikan permukaan dan warna terlihat merata serta bercahaya.
Namun, untuk hasil yang maksimal, disarankan untuk melakukan dua kali pelapisan cat.
Lantas, bagaimana dengan pilihan warnanya?
Dilihat dari katalog warna cat Sanlex Prodigio, pilihan warnanya beragam mulai dari warna dasar hingga tinting.
Ada juga warna spesial, seperti sashay red, bright red, hingga sunray.
Baca Juga: Daftar Katalog Warna Cat Vinilex Interior dan Eksterior Terbaru 2024. Terlengkap!
Cat ini tersedia dalam kemasan pail 25 kg dan galon 5 kg.
Harga cat Sanlex Prodigio berkisar Rp170.000 untuk ukuran 5 kg.
Berikut adalah katalog warna cat Sanlex Prodigio:
- Warley Rose 6023
- Zinnia Scent 6022
- Rosy Pink 6011
- Trailing Pink 6045
- Zinnia Ruffles 6034
- Sashay Red 6043
- Bright Red 6033
- Cascade 6004
- Snowbush Rose 6012
- Lavender 6006
- Off White 6027
- Straw 6028
- Sunny Ivory 6009
- Ivory 6038
- Light Gingerly 6039
- Lime 6017
- Paperlace 6016
- Lime Yellow 6020
- Sunray 6031
- Citrus Grove 6003
- Dream Land 6008
- Autumn Green 6040
- Spring Splash 6007
- Fresh Lime 6029
- Summer Field 6041
- Spring Vigor 6019
- Paradise Green 6030
- Sunshine 6042
- Yellow Sunset 6010
- Orange Torch 6032
- All Gold 6021
- Venice Blue 6014
- Tiara 6036
- Cerulean 6025
- Blue Grass 6018
- Midnight Blue 6047
- Violet Petal 6013
- Magic Purple 6024
- Bouquet Violet 6035
- Daupne Red 6046
- Granite Grey 6015
- Yl Grey 6026
- Minimalis Grey 6037
- White 6000
- White Plus 6001
- Chrysan White 6005
Ulasan pengguna:
- Cocok diaplikasikan untuk plafon gypsum,” – cepimaulana via Tokopedia
- Mantap, katanya bisa dicuci dengan air, tapi belum dicoba,” – charitarsala via Shopee
Gimana? Sudah menemukan cat Sanlex yang kamu butuhkan?
Nah, sementara itu, kalau kamu sedang cari rumah terjangkau di bawah harga pasar, cek melalui penawaran khusus di www.rumah123.com/properti-penawaran-khusus.
Pasalnya, ada banyak rumah murah di berbagai daerah yang bisa kamu dapatkan dengan penawaran khusus dari Ruma123!
***
Itu dia katalog warna cat Sanlex lengkap dengan kode warnanya.
Semoga membantu bagi kamu yang sedang mencari produk warna cat terbaik, ya.
Simak terus ulasan lainnya hanya di artikel.rumah123.com.
Kamu juga bisa melihat inspirasi desain melalui Google News kami.
Selain itu, kunjungi Rumah123 dan dapatkan rekomendasi hunian menarik karena #SemuaAdaDisini.
Sumber gambar cover: hiyoto.com