12 Contoh Daftar Isi Makalah yang Baik dan Benar Serta Strukturnya. Mudah Dicontoh!
Contoh daftar isi makalah yang baik dan benar dapat membantu kamu dalam menghasilkan karya tulis yang menarik. Yuk, simak ulasan lengkapnya!
Membuat daftar isi makalah merupakan hal yang gampang-gampang susah.
Terbilang gampang kalau kamu cuma melihatnya pada bagian depan sebuah tulisan.
Susah ketika kamu belum pernah membuatnya sendiri untuk keperluan penting.
Melansir dari buku Bahasa Indonesia Akademik (2020), daftar isi berfungsi untuk memberikan panduan dan gambaran tentang garis besar isi makalah.
Melalui daftar isi, pembaca akan bisa dengan mudah menemukan bagian-bagian yang membangun makalah.
Kamu pasti menemukan bagian ini pada hampir semua buku.
Mulai dari buku pelajaran, komik hingga makalah.
Apabila kamu ingin membuat karya tulis tertentu dan kebingungan membuat bagian daftar isi, sebaiknya baca artikel ini sampai habis agar paham.
Yuk, langsung simak contoh daftar isi yang benar serta strukturnya berikut ini, Rumah123.com melansir berbagai sumber.
Fungsi Daftar Isi
Terdapat 3 fungsi utama daftar isi yang penting untuk kamu ketahui.
Berikut ini adalah beberapa di antaranya:
- Mempermudah pembaca mencari bagian yang ingin dibaca
- Mempermudah pembaca mengerti isi makalah
- Membuat makalah menjadi lebih rapi
Struktur Daftar Isi Makalah
Agar daftar isi dalam makalah dapat menjadi karya ilmiah yang baik dan benar.
Simak strukturnya yang wajib kamu penuhi.
- Halaman Judul
- Kata Pengantar Makalah
- Daftar Isi
- Latar Belakang Makalah
- Rumusan Masalah
- Tujuan Penulisan Makalah
- Manfaat yang Didapat Pembaca
- Identifikasi Masalah
- Hipotesis
- Hasil Observasi atau Isi Laporan
- Kesimpulan
- Saran
Itulah beberapa struktur yang wajib kamu penuhi agar makalah bisa berbuah manis.
Contoh Daftar Isi Makalah Berbagai Tema
1. Contoh Daftar Isi Makalah Umum
Inilah contoh daftar isi yang benar pembahasan umum yang bisa kamu gunakan untuk berbagai keperluan.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL …………………………………… i
KATA PENGANTAR ………………………………… ii
DAFTAR ISI …………………………………………… iii
BAB I PENDAHULUAN ………………………………… 1
- A. Latar Belakang ………………………………………….. 1
- B. Batasan Masalah ……………………………………….. 3
- B. Rumusan Masalah …………………………………….. 4
- C. Tujuan ……………………………………………………… 5
- D. Manfaat ……………………………………………………. 7
- D. Istilah Penting ………………………………………….. 10
BAB II LANDASAN TEORI ……………………………… 11
- A. Identifikasi Masalah ………………………………….. 11
- B. Kerangka Berpikir ……………………………………… 15
- C. Hipotesis ………………………………………………….. 21
BAB III PEMBAHASAN …………………………………… 22
- A. Pengertian Globalisasi ……………………………….. 22
- B. Pengertian Masyarakat Ekonomi ASEAN ……. 24
- C. Faktor Pendorong Munculnya Globalisasi …… 26
- D. Faktor Pendorong Munculnya MEA …………… 28
- E. Dampak Globalisasi dan MEA ……………………. 29
- F. Sektor-sektor Sasaran MEA ………………………. 33
- G. Cara Menyikapi Globalisasi dan MEA ………….. 37
BAB IV PENUTUP ………………………………………… 38
- A. Simpulan ………………………………………………… 39
- B. Saran ……………………………………………………… 40
DAFTAR PUSTAKA ………………………………………. 41
2. Contoh Daftar Isi Makalah Kebijakan Luar Negeri
Inilah contoh daftar isi tentang isi kebijakan luar negeri Indonesia
Judul: Pengaruh Konferensi Asia-Afrika terhadap Kebijakan Luar Negeri
HALAMAN JUDUL …………………………………… i
KATA PENGANTAR ………………………………… ii
DAFTAR ISI …………………………………………… iii
BAB I PENDAHULUAN ………………………………………… 1
- 1.1. Latar Belakang ………………………………………….. 1
- 1.2. Batasan Masalah ……………………………………….. 3
- 1.3. Rumusan Masalah …………………………………….. 4
- 1.4. Tujuan ……………………………………………………… 5
- 1.5. Manfaat ……………………………………………………. 7
BAB II LANDASAN TEORI ……………………………………… 8
- 2.1. Ilmu Politik …………………………………..………….. 8
- 2.2. Hubungan Diplomatik …….………………………… 10
- 2.3. Hipotesis ………………………………………………….. 13
BAB III PEMBAHASAN …………………………………………… 14
- 3.1. Pengertian Globalisasi ……………………………….. 14
- 3.2. Sejarah Konferensi Asia Afrika ………………..…. 16
- 3.3 Latar Belakang Konferensi Asia Afrika ……..…… 18
- 3.4. Dampak KAA terhadap Negara-Negara Afrika… 21
- 3.5. Dampak KAA terhadap Politik Luar Negeri Indonesia … 24
BAB IV PENUTUP ………………………………………… 25
- 4.1. Kesimpulan ………………………………………………… 25
- 4.2. Saran ……………………………………………………… 27
DAFTAR PUSTAKA ………………………………………. 28
3. Contoh Daftar Isi Makalah Singkat Tentang Alam
Inilah contoh daftar isi makalah yang benar tentang alam yang bisa kamu ketahui.
Daftar Isi
HALAMAN JUDUL ………………………………………………. i
KATA PENGANTAR ……………………………………………… ii
DAFTAR ISI …………………………………………………………. iii
BAB I PENDAHULUAN …………………………………….. 1
- A. Latar Belakang ………………………………………….. 2
- B. Rumusan Masalah ……………………………………… 2
- C. Tujuan Penulisan ……………………………………….. 3
- D. Manfaat Penulisan ……………………………………… 3
BAB II PEMBAHASAN ………………………………………. 4
- A. Pengertian Erosi Air …………………………………… 4
- B. Penyebab Erosi Air …………………………………….. 6
- C. Dampak Erosi Air ………………………………………. 12
- D. Contoh Kasus Erosi Air ………………………………. 16
- E. Cara Mengatasi Erosi Air ……………………………. 20
- F. Upaya Pencegahan Erosi Air ……………………….. 25
BAB III PENUTUP ……………………………………………… 26
- A. Simpulan …………………………………………………… 30
- B. Saran ………………………………………………………… 31
DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………. 32
4. Contoh Daftar Isi Makalah Tentang Ilmu Manajemen
Berikut ini adalah contoh daftar isi yang benar.
5. Contoh Daftar Isi Makalah Tentang Geologi
Inilah contoh daftar isi Geologi yang benar.
6. Contoh Daftar Isi Makalah Tentang Praktik Kerja Lapangan
Inilah contoh daftar isi yang benar tentang praktik kerja lapangan.
7. Contoh Daftar Isi Makalah Ilmu Administrasi
Inilah contoh makalah daftar isi tentang ilmu administrasi.
8. Daftar Isi Makalah yang Benar Tentang Pendidikan
Inilah contoh daftar isi yang benar tentang malakah pendidikan.
9. Contoh Daftar Isi Makalah Singkat Sosiologi
Inilah contoh daftar isi makalah singkat sosiologi yang benar.
10. Contoh Daftar Isi
11. Contoh Daftar Isi Makalah
12. Daftar Isi Makalah
***
Itulah tadi penjelasan lengkap tentang contoh daftar isi yang benar dan strukturnya lengkap.
Semoga artikel ini bermanfaat ya Property People!
Temukan ulasan mengenai pendidikan, seperti contoh latar belakang makalah melalui artikel.rumah123.com.
Kamu juga bisa mengikuti Google News kami agar tidak ketinggalan berbagai berita terbaru.
Yuk, segera wujudkan keinginan untuk memiliki rumah impian bersama Rumah123.com karena kami selalu #AdaBuatKamu!