OK
Panduan

40 Sinonim Cara yang Benar menurut Tesaurus Bahasa Indonesia. Catat, ya!

30 Agustus 2023 · 2 min read Author: Hanifah

sinonim kata cara dalam bahasa indonesia

Ternyata, ada banyak sinonim cara dalam Bahasa Indonesia, lo. Ingin tahu apa saja kosakatanya? Langsung saja cek dalam artikel berikut ini, ya!

Sinonim merupakan istilah yang digunakan untuk menyebut padanan dari suatu kosakata.

Kata-kata yang sepadan ini dapat kamu gunakan untuk memvariasikan penggunaan kata dalam sebuah karya tulis.

Lantas, apa saja sih sinonim cara menurut tesaurus bahasa Indonesia?

Berikut daftar lengkap padanan katanya yang dapat kamu pelajari!

Daftar Sinonim Cara

kumpulan sinonim cara

Sinonim kata benda “cara” yang benar dalam Bahasa Indonesia adalah

  • adat kebiasaan,
  • akal,
  • aksen,
  • ala,
  • alat,
  • aturan,
  • bahasa,
  • bentuk,
  • budi,
  • corak,
  • daya upaya,
  • dialek,
  • gaya,
  • ikhtiar,
  • jalan,
  • kaidah,
  • kelakuan,
  • kiat,
  • lagam,
  • lagu,
  • langgam,
  • logat,
  • macam,
  • metode,
  • model,
  • motif,
  • muslihat,
  • perbuatan,
  • proses,
  • ragam,
  • rasam,
  • siasat,
  • sifat,
  • sistem,
  • taktik,
  • teknik,
  • tenggang,
  • trik,
  • upaya, dan
  • usaha.

Makna Kata Cara

Lantas, apa sih makna dari kata cara?

Menurut KBBI, kosakata satu ini mengandung makna “jalan untuk melakukan sesuatu” atau “jalan yang harus ditempuh”.

Kamu bisa menggunakannya ketika sedang menjelaskan mengenai suatu proses, Property People.

***

Semoga ulasan mengenai sinonim cara di atas bermanfaat untukmu, ya.

Temukan beragam informasi menarik lainnya dengan mengikuti Rumah123 di Google News, ya.

Kunjungi juga artikel.rumah123.com untuk menemukan berita ter-update seputar properti.

Pastikan juga membuka laman Rumah123.com untuk menemukan hunian impianmu.

Karena kami akan selalu #AdaBuatKamu dengan berbagai penawaran properti yang menarik!


Tag: , ,


IKLAN

Tutup iklan
×

SCROLL UNTUK TERUS MEMBACA