OK
Panduan

Harga Seng Plat per Meter dan Lembar Terbaru 2023

03 Nopember 2024 · 3 min read Author: Christantio Utama

harga seng plat per meter

Ketahui daftar harga seng plat terbaru di Indonesia yang memiliki berbagai jenis ukuran. Yuk, simak artikel lengkapnya!

Material seng kerap digunakan untuk berbagai kebutuhan bangunan rumah.

Mulai dari saluran air hingga kebutuhan lapisan atap rumah.

Walaupun kini sudah banyak material untuk atap rumah, seng kadang  masih menjadi pilihan banyak masyarakat di Indonesia sebagai atap rumah mereka.

Khususnya bagi orang-orang dengan biaya terbatas.

Atap seng ini digunakan karena punya harga yang relatif murah serta mudah diaplikasikan pada atap.

Di Indonesia sendiri, harga plat seng mengalami naik dan turun tergantung dengan berbagai faktor.

Penasaran berapa harganya pada hari ini?

Yuk, langsung saja kita simak informasi lengkapnya berikut ini, melansir berbagai sumber.

Harga Seng Plat per Meter dan per Lembar 2023

harga plat seng terbaru

Sumber: Asia jaya steel

No Tebal Lebar Harga Plat
1 Plat Seng dengan tebal 0,20 mm 60 cm Rp33.000 per meter
2 Plat Seng dengan tebal 0,25 mm 60 cm Rp38.000 per meter
3 Plat Seng dengan tebal 0,30 mm 60 cm Rp48.000 per meter
4 Plat Seng dengan tebal 0,35 mm 60 cm Rp62.000 per meter
5 Plat Seng dengan tebal 0,40 mm 60 cm Rp69.000 per meter
6 Plat Seng dengan tebal 0,45 mm 60 cm Rp79.000 per meter
7 Plat Seng dengan tebal 0,50 mm 60 cm Rp107.000 per meter
8 Plat Seng dengan tebal 0,25 mm 90 cm Rp45.700 per meter
9 Plat Seng dengan tebal 0,30 mm 90 cm Rp49.800 per meter
10 Plat Seng dengan tebal 0,35 mm 90 cm Rp65.900 per meter
11 Plat Seng dengan tebal 0,40 mm 90 cm Rp99.900 per meter
12 Plat Seng dengan tebal 0,45 mm 90 cm Rp106.000 per meter
13 Plat Seng dengan tebal 0,50 mm 90 cm Rp117.000 per meter
14 Plat Seng dengan tebal 0,25 mm 120 cm Rp57.000 per meter
15 Plat Seng dengan tebal 0,30 mm 120 cm Rp67.500 per meter
16 Plat Seng dengan tebal 0,35 mm 120 cm Rp75.300 per meter
17 Plat Seng dengan tebal 0,40 mm 120 cm Rp87.000 per meter
18 Plat Seng dengan tebal 0,45 mm 120 cm Rp98.900 per meter
19 Plat Seng dengan tebal 0,50 mm 120 cm Rp123.000 per meter

Kelebihan Plat Seng

harga plat seng per lembar

Sumber: Shopee

Dibandingkan jenis material lain, seng memiliki beberapa keunggulan.

Berikut ini adalah daftarnya:

1. Aman dari Binatang Rayap

Seng plat yang dimanfaatkan talang air memiliki kelebihan dari sisi ketahanan, termasuk dari serangan rayap.

Ini dikarenakan material utama seng plat tidak berbahan kayu, melainkan dari seng plat galvalium yang aman dan kuat.

2. Tahan dari Keropos

Talang dari bahan seng plat punya kelebihan tidak mudah keropos karenadilapisi aluminium dan seng.

3. Tidak Mudah Berkarat

Bahan dari seng ini tidka mudah berkarat sehingga memiliki pemeliharaan material yang minim.

4. Bahan Kuat dan Tahan Lama

Keempat, bahan ini juga tidak mudah patah dan tahan lama.

Apabila pemeliharaannya benar, material ini bisa tahan sampai belasan tahun.

5. Lebih Fleksibel

Seng plat mempunyai sifat yang fleksibel alias lentur karena adanya campuran silikon dalam proses pembuatan.

***

Itulah daftar harga seng plat per meter dan per lembar terbaru tahun 2023.

Nominal di atas dapat berbeda di satu tempat dengan tempat lainnya tergantung waktu, situasi dan kebijakan masing-masing toko bangunan yang menjual.

Jadi pastikan kamu menghubungi atau mengunjungi langsung toko bangunan terdekat sebelum membelinya

Semoga artikel ini bermanfaat ya Property People!

Apabila kamu ingin mencari tempat tinggal di marketplace properti tepercaya dan aman.

Bisa mengunjungi laman Rumah123.com.

Untuk mendapatkan penawaran terbaik seperti di Cimanggis Golf Estate.


Tag: , ,


Christantio Utama
Lulusan Binus jurusan Hubungan Internasional. Mengawali karier sebagai jurnalis di Detikcom pada 2018 dan sekarang bekerja di 99 Group sebagai penulis artikel. Tio rutin menulis tentang properti, gaya hidup, dan teknologi.
Selengkapnya

IKLAN

Tutup iklan
×

SCROLL UNTUK TERUS MEMBACA