Keberuntungan Arah Rumah Anda di Tahun Monyet Api
Menjelang masuknya Tahun Monyet Api, arsitek feng shui sekaligus dosen Feng Shui di jurusan Arsitektur, Universitas Tarumanegara, Sidhi Wiguna Teh menyebut, ada empat arah yang berpotensi mendatangkan energi positif bagi penghuni rumah tahun ini. Mengutip bisnis.com, arah mata angin berdasarkan bintang terbang, flying stars, dalam ilmu feng shui, menunjukkan beberapa arah yang dapat membawa energi…
Dyah Saraswati
2 min read