12 Inspirasi Model Dapur Minimalis, Ternyata Tampilan Simpel Memang Keren Banget ya
Model dapur minimalis bisa menjadi pilihan bagi kamu yang menginginkan tampilan dapur yang baru, tampilan minimalis ternyata menarik dan keren juga.
Banyak inspirasi desain interior dapur yang bisa dipilih, pilihannya memang banyak dan juga beragam.
Sebelumnya, ada ulasan mengenai desain interior dapur dan juga dekorasi yang mempercantik dapur.
Dalam artikel ini, akan membahas mengenai model dapur minimalis, tampilan minimalis yang berbeda dari sebelumnya.
Jika kamu memang bosan dengan tampilan model dapur, sejumlah gambar ini pastinya bisa menjadi inspirasi.
Model dapur yang sederhana, namun tetap menarik dan juga fungsional, keduanya memang penting lo.
Situs properti Rumah123.com akan mengulas mengenai model dapur minimalis yang cocok untuk dapur kamu.
Inspirasi Model Dapur Minimalis
1. Dapur Minimalis dan Sederhana
Tentunya ini bukan model dapur minimalis 2017 atau 2020, apalagi sebentar lagi 2021, desain dapur ini memang dirancang sederhana.
Meski begitu, desain dapur minimalis ini tetap mempunyai sejumlah dekorasi yang seperti vas bunga dan lainnya.
2. Rak Dapur Dipasang di Plafon
Model dapur minimalis 2020 yang menyatukan dapur dan ruang makan dengan konsep terbuka sehingga hunian terlihat luas.
Desain dapur sederhana dan murah memiliki lemari dapur dan juga rak dapur yang dipasang di plafon rumah.
3. Kitchen Set yang Minimalis
Desain dapur minimalis 2×2 meter yang memiliki kitchen set yang minimalis, warna kitchen set memang berbeda dengan keramik dinding dapur.
Jika hunian memang kecil, maka desain dapur minimalis modern bisa menjadi pilihan yang tepat.
4. Dapur Minimalis yang Rapi
Model dapur minimalis yang rapi, memiliki kitchen set dan juga lemari bawah yang digunakan untuk menyimpan peralatan masak.
Desain dapur sederhana unik yang memadukan warna kayu dan warna putih, bisa jadi inspirasi pilihan yang tepat.
5. Dapur Bawah Tangga
Model dapur minimalis ini merupakan dapur bawah tangga, cara memaksimalkan setiap sudut rumah.
Desain dapur minimalis terbuka ini juga menyatukan dapur sederhana dengan ruang makan yang kecil.
6. Dinding Bata Ekspos
Dapur minimalis modern 2020 yang memperlihatkan dinding batu bata ekspos, dipadukan dengan lemari bawah dapur berwarna putih.
Inspirasi model dapur minimalis terbaru lantaran dapur ini tidak mempunyai lemari gantung dapur.
7. Dapur Kecil yang Cantik
Desain dapur minimalis 2×2 meter yang berada di sudut rumah, pilihan kitchen set yang cantik berwarna hijau.
Model dapur rumah minimalis ini tentunya cocok bagi rumah type 36 atau rumah type 45 milik kamu.
8. Menyatukan Dapur dan Ruang Makan
Model dapur rumah minimalis yang memadukan dapur dengan ruang makan, konsep terbuka yang bisa dilakukan oleh pemilik rumah.
Pilihan warna yang aman untuk desain dapur minimalis 3×3 meter ini adalah warna putih, warna klasik yang cocok untuk berbagai desain.
9. Dapur Minimalis Ala Jepang
Model dapur minimalis terbaru ini merupakan dapur bergaya Jepang, dapur yang menyatu dengan ruang makan.
Desain dapur sederhana dan murah ini memang simpel banget kan, tidak banyak dekorasi pada dapur.
10. Konsep Ruang Terbuka
Saat ini, semakin banyak konsep ruang terbuka dan tanpa sekat yang menyatukan dapur, ruang makan, dan ruang keluarga.
Dapur ini juga menggunakan konsep tersebut, selain juga memakai model lemari gantung dapur minimalis.
11. Dapur Kecil yang Nyaman
Konsep desain dapur minimalis 2×2 meter alias desain dapur minimalis modern yang menyatukan dapur dan ruang makan.
Model dapur minimalis ini tentunya bisa disesuaikan dengan rumah minimalis atau rumah kecil di Indonesia.
12. Dapur Berbentuk Huruf U
Salah model dapur minimalis untuk menyiasati keterbatasan ruang adalah merancang dapur berbentuk huruf U.
Model dapur rumah minimalis ini pastinya bisa memenuhi kebutuhan dan fungsi dari dapur, simpel banget kan.
Wah, ternyata banyak ya model dapur minimalis yang bisa kamu pilih, sesuaikan dengan luas ruangan.
Sebelumnya, Rumah123.com pernah membahas inspirasi cat dinding dapur warna pink, bisa menjadi ide terbaik.
Jangan lupa membaca artikel Rumah123.com untuk mendapatkan berita, tips, atau panduan yang menarik mengenai properti, desain, hukum, hingga gaya hidup.
Laman ini juga memudahkan bagi para pencari properti, penjual properti, hingga sekadar mengetahui informasi, karena Rumah123.com memang #AdaBuat Kamu.
Saatnya kamu memilih dan mencari properti terbaik untuk tempat tinggal atau investasi properti, hanya di Rumah123.com dan 99.co.